Tuesday, August 30, 2011

3 Tombol Rahasia Blackberry Curve


1. Restart Tanpa Mengeluarkan Baterai

Setelah menginstal sebuah aplikasi atau ingin menjalankan layanan baru, biasanya ada beberapa penyesuaian. Nah, cara yang paling sering digunakan untuk menyelesaikannya adalah dengan me-restart BB Anda, kemudian mengeluarkan baterainya.

Tujuan cara ini sebenarnya untuk me-refresh memory BB dari awal. Namun kurang efektif dan terkesan ribet. Sebenarnya pun ada cara yang lebih mudah, yakni: tekan ALT + SHIFT KANAN + DELETE. Dengan cara ini Anda juga dapat menyegarkan memori dan me-reset BB tanpa buang-buang waktu.

2. Bersihkan Memori pada Event Log


Total Pageviews